Fasilitasi Sertifikat SNI: Dukungan BSN Perkuat Daya Saing dan Akses Pasar Produk UMKM
Dalam kegiatan monitoring dan koordinasi pemeliharaan sertifikasi SNI yang digelar secara daring pada Selasa (21/1/2025), BSN mengundang 161 pelaku UMKM yang telah tersertifikasi SNI dari 2022-2024.