Badan Standardisasi Nasional
  • A
  • A

Informasi Pelaksanaan Jajak Pendapat RSNI Komite Teknis 35-04 part I

  • Kamis, 18 Juli 2024
  • Humas BSN
  • 367 kali

 

Nomor RSNI: RSNI3 ISO/IEC 10118-1:2016

Judul RSNI: Teknologi informasi — Teknik keamanan — Fungsi-hash — Bagian 1: Umum

Ruang Lingkup: 

ISO/IEC 10118 (semua bagian) menspesifikasikan fungsi-hash dan oleh karena itu berlaku untuk penyediaan layanan autentikasi, integritas, dan nonrepudiasi. Fungsi-hash memetakan rangkaian bit dengan panjang variabel (tetapi biasanya diberi batas atas) ke rangkaian bit dengan panjang tetap, menggunakan algoritma tertentu. Fungsi-hash dapat digunakan untuk — mereduksi suatu pesan menjadi imprint untuk input ke mekanisme tanda tangan digital, dan — mengikat pengguna ke suatu rangkaian bit tertentu tanpa mengungkapkan rangkaian ini.

Waktu Pelaksanaan JP: 18 Juli 2024 s/d 1 Agustus 2024

Komite Teknis: 35-04 Keamanan Informasi, Keamanan Siber, dan Perlindungan Privasi

Tanggapan dapat disampaikan melalui email: komtek_meiti@bsn.go.id

 

 

Nomor RSNI: RSNI3 ISO/IEC 18032:2020

Judul RSNI: Keamanan informasi — Pembangkitan bilangan prima

Ruang Lingkup: 

Dokumen ini menspesifikasikan metode untuk pembangkitan dan pengetesan bilangan prima seperti yang disyaratkan dalam protokol dan algoritma kriptografis.

Waktu Pelaksanaan JP: 18 Juli 2024 s/d 1 Agustus 2024

Komite Teknis: 35-04 Keamanan Informasi, Keamanan Siber, dan Perlindungan Privasi

Tanggapan dapat disampaikan melalui email: komtek_meiti@bsn.go.id

 

 

Nomor RSNI: RSNI3 ISO/IEC 19592-1:2016

Judul RSNI: Teknologi informasi — Teknik keamanan — Secret sharing — Bagian 1: Umum

Ruang Lingkup: 

ISO/IEC 19592 (semua bagian) menspesifikasikan skema secret sharing kriptografis dan propertinya. Dokumen ini mendefinisikan para pihak yang terlibat dalam skema secret sharing, terminologi yang digunakan dalam konteks skema secret sharing, parameter dan properti skema tersebut.

Waktu Pelaksanaan JP: 18 Juli 2024 s/d 1 Agustus 2024

Komite Teknis: 35-04 Keamanan Informasi, Keamanan Siber, dan Perlindungan Privasi

Tanggapan dapat disampaikan melalui email: komtek_meiti@bsn.go.id

 

 

Nomor RSNI: RSNI3 ISO/IEC 27001:2022/Amd.1:2024

Judul RSNI: Keamanan informasi, keamanan siber dan proteksi privasi — Sistem manajemen keamanan informasi — Persyaratan — Amendemen 1: Perubahan aksi iklim

Ruang Lingkup: 

Standar ini merupakan amendemen pertama dari SNI ISO/IEC 27001:2022 Keamanan informasi, keamanan siber, dan proteksi privasi - Sistem manajemen keamanan informasi – Persyaratan.

Waktu Pelaksanaan JP: 18 Juli 2024 s/d 1 Agustus 2024

Komite Teknis: 35-04 Keamanan Informasi, Keamanan Siber, dan Perlindungan Privasi

Tanggapan dapat disampaikan melalui email: komtek_meiti@bsn.go.id

 

 

 

Attachment