Badan Standardisasi Nasional
  • A
  • A

BSN Dukung Program Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri

  • Rabu, 06 Maret 2024
  • Humas BSN

Business Matching Belanja Produk Dalam Negeri 2024 yang dilaksanakan pada 4-7 Maret 2024 di Bali dibuka oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan dengan tema “Kemandirian Produk Dalam Negeri Menuju Indonesia Emas” pada Selasa (05/03/2024).

Kegiatan Business Matching 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Perindustrian RI, turut menggandeng Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) RI. Pada kesempatan ini hadir mewakili Kepala Badan Standardisasi Nasional, Deputi Bidang Penerapan Standar dan Penilaian Kesesuaian BSN, Zakiyah.

Acara dibuka oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi RI, Luhut Binsar Panjaitan.

Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita menyampaikan bahwa kegiatan Business Matching kali ini menampilkan produk dalam negeri mulai dari skala industri kecil hingga indusri besar, hasil binaan Kementerian Perindustrian, Kementerian Pertahanan

Deputi Bidang Penerapan Standar dan Penilaian Kesesuaian BSN, Zakiyah mengatakan BSN akan terus mendukung setiap kebijakan dan strategi pemerintah dalam meningkatkan penggunaan produk dalam negeri.

Deputi Bidang Penerapan Standar dan Penilaian Kesesuaian BSN, Zakiyah.

Deputi Bidang Penerapan Standar dan Penilaian Kesesuaian BSN, Zakiyah.

­