Badan Standardisasi Nasional
  • A
  • A

UMKM Talkshow BMN 2023: Strategi Menarik Investor bagi UKM

  • Kamis, 16 November 2023
  • Humas BSN

Upaya pengembangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) memerlukan dukungan dari sisi teknis maupun pendanaan atau funding. Badan Standardisasi Nasional (BSN) yang turut membina juga mengembangkan UKM di seluruh penjuru negeri agar memiliki sertifikasi Standar Nasional Indonesia (SNI), berbagi informasi untuk meningkatkan kapasitas para pelaku usaha dalam UMKM Talkshow Bulan Mutu Nasional (BMN) 2023 yang digelar pada Rabu, (15/11/2023) di Jakarta.

Metode atau proses pengajuan funding dari investor dapat berupa Peer-to-Peer (P2P) lending.

Sertifikasi SNI produk heat pump water heater sangat berpotensi memperluas peluang untuk dipercayakan di berbagai proyek, termasuk untuk infrastruktur pendukung IKN.

Guna memasarkan produk-produk berkualitas serta berstandardisasi memerlukan media atau platform, seperti e-Katalog LKPP.

Kegiatan yang berlangsung secara interaktif ini, dihadiri secara antusias oleh para pengunjung di area SNI Expo 2023.

Kegiatan yang berlangsung secara interaktif ini, dihadiri secara antusias oleh para pengunjung di area SNI Expo 2023.

Kegiatan yang berlangsung secara interaktif ini, dihadiri secara antusias oleh para pengunjung di area SNI Expo 2023.

Penyerahan cinderamata dari Deputi Bidang Standar Nasional Satuan Ukuran BSN, Y. Kristianto Widiwardono kepada Direktur Pasar Digital Pengadaan LKPP, Yulianto Prihandoyo.

Penyerahan cinderamata dari Deputi Bidang Standar Nasional Satuan Ukuran BSN, Y. Kristianto Widiwardono kepada Marketing Director PT Eco Energy Solusindo, Didik Priyono.

Penyerahan cinderamata dari Deputi Bidang Standar Nasional Satuan Ukuran BSN, Y. Kristianto Widiwardono kepada CTO PT Urun Bangun Negeri, Yuliansyaf Hidayat.

Deputi Bidang SNSU BSN, Y. Kristianto Widiwardono; Direktur Pengembangan Standar AKKH BSN, Heru Suseno bersama para Narasumber UMKM Talkshow, 15 November 2023.

­